Film sudah ada sejak dulu. Dimulai dari awal awal industri film, beranjak pada era silent movie (film bisu) hingga terbentuk industri perfilman Hollywood. Dunia film pun tersebar ke negara negara lain, seperti negara negara Eropa, India, Hong Kong dan juga Indonesia. Kini film diproduksi di seluruh dunia. Tiap tahun ratusan film film dari seluruh dunia dirilis dari genre yang bervariasi. Ada film action, film horor, film drama, film komedi, film crime, film thriller, film perang, film sci-fi, film fantasy dan lain-lain.
Hollywood memang masih menjadi industri film terbaik yang memproduksi banyak film bagus dan berkualitas tiap tahun. Film film produksi Hollywood banyak yang bisa dikategorikan sebagai yang terbaik di dunia. Selain itu juga ada industri film Bollywood (India), industri film Prancis dan industri film Hong Kong yang juga tak kalah produktif. Lantas film apakah yang layak disebut sebagai film terbaik dunia sepanjang sejarah industri perfilman di seluruh dunia?
IMDb atau Internet Movie Database merupakan situs database film dan TV terlengkap di dunia. Terdapat juga rating IMDb yang menjadi acuan kualitas suatu film, yang berdasarkan pada penilaian dari member registrasi. IMDb juga menyediakan fitur Top 250 Greatest Movie of All Time, yaitu list 25 film terbaik sepanjang masa berdasarkan rating IMDb tertinggi. Daftar tersebut sering menjadi referensi dalam menentukan list film terbaik sepanjang masa. Berikut list 50 besar list tersebut.
50 Film Terbaik Sepanjang Masa versi IMDb
1. The Shawshank Redemption (1994) - 9.2
2. The Godfather (1972) - 9.2
3. The Godfather: Part II (1974) - 9.0
4. The Dark Knight (2008) - 8.9
5. 12 Angry Men (1957) - 8.9
6. Schindler's List (1993) - 8.9
7. Pulp Fiction (1994) - 8.9
8. The Lord of the Rings: The Return of the King (2003) - 8.9
9. The Good, the Bad and the Ugly (1966) - 8.9
10. Fight Club (1999) - 8.8
11. The Lord of the Rings: The Fellowship of the Ring - 8.8
12. Star Wars: Episode V - The Empire Strikes Back (1980) - 8.7
13. Forrest Gump (1994) - 8.7
14. Inception (2010) - 8.7
15. The Lord of the Rings: The Two Towers (2002) - 8.7
16. One Flew Over the Cuckoo's Nest (1975) - 8.7
17, Goodfellas (1990) - 8.7
18. The Matrix (1999) - 8.7
19. Seven Samurai (1954) - 8.6
20. Star Wars: Episode IV - A New Hope - 8.6
21. City of God (2002) - 8.6
22. Se7en (1995) - 8.6
23. The Silence of the Lambs (1991) - 8.6
24. It's Wonderful Life (1946) - 8.6
25. The Usual Suspects (1995) - 8.6
26. Life Is Beautiful (1997) - 8.6
27. Leon: The Professional (1994) - 8.5
28. Spirited Away (2001) - 8.5
29. Saving Private Ryan (1998) - 8.5
30. Once Upon a Time in the West (1968) - 8.5
31. American History X (1998) - 8.5
32. Interstellar (2014) - 8.5
33. Casablanca (1942) - 8.5
34. Psycho (1960) - 8.5
35. City Lights (1931) - 8.5
36. Raiders of the Lost Ark (1981) - 8.5
37. The Green Mile (1999) - 8.5
38. The Intouchables (2011) - 8.5
39. Modern Times (1936) - 8.5
40. Rear Window (1954) - 8.5
41. Terminator 2: Judgment Day (1991) - 8.5
42. The Pianist (2002) - 8.5
43. The Departed (2006) - 8.5
44. Back to the Future (1985) - 8.5
45. Whiplash (2014) - 8.5
46. Gladiator (2000) - 8.5
47. Memento (2000) - 8.5
48. Apocalypse Now (1979) - 8.5
49. The Prestige (2006) - 8.5
50. The Lion King (1994) - 8.5
(baca juga 50 film action terbaik)
Itulah info daftar 50 film terbaik sepanjang masa versi situs IMDb (Internet Movie Database). Seperti diketahui, IMDB menjadi website tentang film terbaik dan terlengkap. List Top 250 yang mereka rilis juga banyak menjadi acuan menentukan film film terbaik sepanjang sejarah. Tiap tahun juga selalu terjadi update dalam list seiring dengan kehadiran film bioskop terbaru yang tak kalah bagus. Sekian info film kali ini.
(zakipedia)
EmoticonEmoticon